Share

Hari Raya Nyepi 2023, Pelayanan SIM Keliling di Jakarta Diliburkan

Tim Okezone, Okezone · Rabu 22 Maret 2023 05:59 WIB
https: img.okezone.com content 2023 03 22 338 2785423 hari-raya-nyepi-2023-pelayanan-sim-keliling-di-jakarta-diliburkan-x9arTx27us.jpg Illustrasi (foto: Okezone)

JAKARTA - Dalam rangka libur nasional (Hari Raya Nyepi 2023), layanan pembuatan atau perpanjang Surat Izin Mengemudi (SIM) di Lokasi SIM Keliling Jakarta, Satpas SIM Daan Mogot, Gerai SIM diliburkan.

"nformasi Pelayanan SIM Wilayah Hukum DKI Jakarta dalam Rangka Libur Nasional dan Cuti Bersama (Hari Raya Nyepi 2023)," tulis akun Twitter TMC Polda Metro Jaya, Rabu (23/3/2023).

Dan Ditlantas Polda Metro Jaya (PMJ) akan kembali membuka layanan SIM Keliling Jakarta, Satpas SIM Daan Mogot, dan Gerai SIM pada Senin 24 Maret 2023.

Follow Berita Okezone di Google News

(wal)

1
1
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis Okezone.com tidak terlibat dalam materi konten ini.

Berita Terkait

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini